Awal 01 Oktober 2022, Gempa Magnitudo 6.0, di Tapanuli Utara - Sumatera Utara

- Sabtu, 1 Oktober 2022 | 16:54 WIB
Gempa melanda Tapanuli Utara 01 Oktober 2022
Gempa melanda Tapanuli Utara 01 Oktober 2022

Dagangberita.com - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan terjadinya gempa Magnitudo (M) 6.0.

Baca Juga: Peristiwa Gempa dan Tsunami Aceh 26 Desember 2004, Menewaskan 169.000 Jiwa

Yang kejadiannya  awal Sabtu, tanggal 01 0ktober 2022, Pukul 02. 28 WIB, di daerah Tapanuli Utara, Provinsi Sumatera Utara (Sumut).

Info gempa,gempa magnitudo 6.0, dirasakan (MMI) VI Tarutung, IV Singkil, V Sipahutar, III Tapaktuan, III Gunung Sitoli di Lokasi 2.14 LU, 98.89 BT.

Baca Juga: Peristiwa Gempa dan Tsunami Flores 12 Desember 1992, Menewaskan 3000 Jiwa

"Pusat gempa berada di darat 15 km Barat Laut Tapanuli Utara. Kedalaman 10 km, " kata akun @Info BMKG melalui twitternya.

Baca Juga: Peristiwa Gempa, Tsunami, dan Likuifaksi di Palu dan Donggala Pada 28 September 2018, Menewaskan 2.045 orang

"Gempa yang terjadi hari ini di  BMKG memastikan gempa ini tidak berpotensi tsunami," kata @infoBMKG di akun twitternya, Sabtu 01 Oktober 2022. (*)

Editor: A. Muharram

Tags

Terkini

X