• Jumat, 22 September 2023

Update Golongan Darah di KTP dan KK Penting untuk Kemanusiaan, Simak Penjelasan Dirjen Dukcapil Kemendagri

- Minggu, 2 Oktober 2022 | 11:46 WIB
Dirjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kemendagri, Zufan Arif Fakrulloh
Dirjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kemendagri, Zufan Arif Fakrulloh

DAGANGBERITA.COM - Update Golongan Darah di KTP dan KK penting untuk kemanusiaan. Berikut penjelasan Dirjen Dukcapil Kemendagri.

Di Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK), terdapat kolom Golongan Darah. Sebaiknya kolom itu diisi dengan jenis Golongan Darah pemilik KK dan KTP.

Bahkan seorang teman Dirjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kemendagri, Zudan Arif Fakrulloh, ada yang belum mengisi golongan darah di KK dan KTP-nya.

Zufan memberi penjelasan tentang pentingnya golongan darah di KTP dan KK. Golongan darah akan sangat bermanfaat untuk kemanusiaan.

Baca Juga: Bagaimana Cara Urus KIA Anak Lahir di Luar Nikah? Simak Penjelasan Dirjen Dukcapil Kemendagri

Baca Juga: Perlukah Akta Kematian Bayi yang Baru Lahir? Ini Penjelasan Dirjen Dukcapil Kemendagri

Baca Juga: Apa Dokumen Bayi Meninggal dalam Kandungan Sebelum Lahir? Ini Penjelasan Dirjen Dukcapil Kemendagri

Baca Juga: Nama Orangtua di KK Salah, Ternyata Orang Lain atau Kakek Nenek, Berikut Cara Mengurus Perbaikan

Selain itu, untuk diri pemilik KTP itu sendiri. Apabila memerlukan bantuan donor darah dari orang lain.

"Jadi teman-teman, yang tidak ada golongan darah di KTP dan KK-nya, segeta di-update," katanya seperti dilihat di video TikTok yang diunggah di akun pribadinya pada 30 Juli 2022.

Update golongan darah dapat mendatangi Disdukcapil di daerah masing-masing. Menurut dia, Kemendagri terus melakukan perbaikan atau update data kependudukan. Termasuk Golongan Darah. (*)

 

Editor: Jefri Valdano

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X