Dapat Mencegah Penyakit Beberapa Seperti Ini, Buah Anggur Sangat Baik Anda Kosumsi Secara Teratur

- Minggu, 12 Februari 2023 | 16:42 WIB
buah anggur
buah anggur

DAGANGBERITA.COM - Buah anggur memiliki segudang manfaat bagi kesehatan, sehingga anda terhindar dari beberapa penyakit. Dikarenakan dalam buah anggur mengandung serat, protein, tembaga, zat besi, asam folat, kalium, vitamin C, A, K, serta B2. Anggur juga tinggi antioksidan, anti-inflamasi dan antimikroba serta fitonutrien, terutama fenol serta polifenol. Anggur juga memiliki kandungan air yang tinggi dan baik untuk hidrasi.

Sedangkan buah angggur memiliki berbagai warna yakni ungu, merah, hitam, biru tua, kuning, hijau, oranye serta merah muda. Anggur dapat dimakan langsung atau digunakan untuk membuat minuman anggur, ekstrak biji anggur, cuka, selai, jus, jelly, kismis, serta minyak biji anggur.

Baca Juga: Apakah Anda Sudah Tahu Penyakit Gangguan Bipolar, Berikut Solusi Bagi Yang Mengalami

Sedangkan untuk rata-rata ukuran porsi untuk konsumsi buah anggur yang baik adalah sekitar 1 cangkir atau 32 buah anggur.

Ini manfaat buah anggur bagi kesehatan.

Menurunkan Kolesterol Jahat

Flavonoid dan antioksidan dalam anggur membantu meningkatkan kadar kolesterol. Buah anggur dapat menurunkan LDL (kolesterol jahat), dan meningkatkan HDL (kolesterl baik).

Menurut sebuah penelitian oleh University of Wisconsin Medical School, mengkonsumsi secara rutin jus anggur ungu meningkatkan fungsi endotel dan mengurangi kerentanan kolesterol LDL terhadap oksidasi pada pasien dengan penyakit arteri koroner.

Baca Juga: Jika Anak Anda Tidak Ingin Terserang Penyakit, Lakukan Cara Sehat Seperti Ini

Buah anggur juga dapat meningkatkan kadar oksida nitrat dalam darah, yang mencegah pembekuan darah dan mengurangi resiko serangan jantung.

Mengurangi Kelelahan

Anggur merupakan camilan yang pas untuk memerangi kelelahan dan meningkatkan tingkat energi Anda. Anggur mengandung banyak vitamin, magnesium, fosfor, zat besi juga tembaga. Semua nutrisi ini bekerja sama untuk meningkatkan sistem imunitas tubuh, memberikan energi dan melawan gejala kelelahan.

Selain itu, dengan mengonsumsi buah anggur Anda dapat menyimpan zat besi serta mineral. Buah Anggur mengandung karbohidrat yang membantu menjaga sistem otot dan saraf bekerja dengan baik.

Hanya makan satu atau beberapa anggur atau ½ gelas jus anggur dapat memberikan energi instan dan membuat Anda merasa tidak terlalu lelah. Tetapi, anggur dengan warna gelap tidak dapat memberikan dorongan zat besi yang dibutuhkan untuk melawan kelelahan. Anggur dengan warna terang serta putih yang dapat memerangi kelelahan.

Membuat Tulang Kuat

Halaman:

Editor: A. Muharram

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Resep Membuat Kue Wafel Dariyaki Yang Lezat

Sabtu, 18 Februari 2023 | 22:31 WIB

Inilah Cara Membuat Sambal Oncom Buat Kamu Ketagihan

Sabtu, 18 Februari 2023 | 16:17 WIB

Inilah Cara Membuat Kue Serabi Asin

Sabtu, 18 Februari 2023 | 16:05 WIB

Inilah Resep Membuat Kue Apem Pisang

Sabtu, 18 Februari 2023 | 15:47 WIB

Inilah Resep Membuat Mie Schotel

Sabtu, 18 Februari 2023 | 15:14 WIB

Resep Cara Membuat Kue Wingko Babat Dariyaki

Sabtu, 18 Februari 2023 | 14:45 WIB
X